Puisi – Panggung Sandiwara
Bumi bagaikan panggungnyaKita bagaikan pelakunyaDan langit bagaikan dalangnyaDi dalam dunia ini … Kadang kita sedihKadang kita bahagiaKadang kita menangisKadang kita tertawa Jadi…Biarlah dunia iniBerjalan apa adanyaSeperti air yang mengalir terusMengalir dengan tenang Dan jangan anggap sedikitpunSesuatu itu adalah masalah “Make Yourself So Valuable in Your Work” Oleh : Arina VIII-C
Puisi – Selamat Tinggal AFKAR
Afkar…Kemarin Kau masih bersamakuBermain dan bercanda gurau bersamaKemarin Kau menangisKarna nilai ulanganmu jelek Afkar… oh… Afkar…Sekarang Kau telah tiadaKau tinggalkan kedua orang tuamuKau tinggalkan teman-temanmuKau tinggalkan masa depanmuMasa depan yang masih panjang Afkar…Aku hanya bisa berdo’aYang terbaik untukmu …Semoga kau diterima di sisi-Nya Oleh : Arina VIII-C
